Kategori: Peristiwa
Pj Bupati Tinjau Jalan Amblas di Desa Lau Njuhar
Sidikalang- Dairi Pers : Penjabat (Pj) Bupati Dairi, Surung Charles Lamhot Bantjin meninjau langsung lokasi bencana jalan amblas di Desa Lau Njuhar, Kecamatan Tanah Pinem, Selasa (22/10/2024). Dalam kunjungannya, Surung Charles menginstruksikan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD)dan Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR) untuk segera berkoordinasi untuk menangani jalan putus tersebut [selanjutnya…]
Pj Bupati Dairi Cek Desa Yang Terisolir Akibat Longsor
Sidikalang- Dairi Pers : Penjabat (Pj) Bupati Dairi Surung Charles Lamhot Bantjin bersama Kapolres Dairi AKBP Agus Bahari, mengunjungi Desa Sukadame, Kecamatan Tanah Pinem, yang sempat terisolir akibat bencana tanah longsor pada Rabu (16/10/2024). “Kita melakukan pengecekan ke Desa Suka Dame yang terisolir akibat longsor. Kita tinjau langsung pembersihan bekas longsor yang [selanjutnya…]
Jalan Lintas Sidikalang – Dolok Sanggul Putus Total
Sidikalang- Dairi Pers : Badan jalan nasional Sidikalang, Kabupaten Dairi menuju Dolok Sanggul, Kabupaten Humbang Hasundutan mengalami putus total akibat longsor, Kamis (10/10/2024) sekira pukul 18.00 WIB. Lokasinya berada di Desa Parbuluan IV, Kecamatan Parbuluan, Dairi. Berdasarkan data yang diterima, jalan nasional tersebut tidak bisa dilalui kendaraan. Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) [selanjutnya…]
Longsor di Sejumlah Titik di Dairi
Sidikalang- Dairi Pers : Hingga Minggu (13/10/2024) sore ada sejumlah titik longsor dan banjir. Di Kecamatan Tanah Pinem ada beberapa titik bencana terjadi yakni di Simpang Desa Renun dan Desa Kita Buluh. Untuk desa Renun jalan amblas. Di Kutabuluh jalan kabupaten menuju SMA Negeri 1 Tanah Pinem hampir putus dan tidak bisa [selanjutnya…]
Danjor Bintang Bantu Korban Bencana di Lau Kawar
Sidikalang- Dairi Pers : Paslon Bupati Dairi nomor urut 3 Danjor Bintang jumat (25/10/2024) malam menyerahkan bantuan sembako kepada warga Lau Kawar, kecamatan Tanah Pinem, kabupaten Dairi korban bencana alam banjir bandang . Mengenakan Uwis paslon yang diusung Partai Gerindra dan Nasdem itu didoakan warga agar tercapai cita cita dan harapannya. Penyerahan [selanjutnya…]
Trik Licik Dibalik “Serangan Fajar” Rp. 400.000
Sidikalang- Dairi Pers : Memasuki bulan terakhir Pencoblosan Pilkada Dairi 2024 kini beredar isu “ Serangan Fajar” hingga besaran Rp. 400.000 per orang untuk memilih calon tertentu. Meski money politik dilarang hukum namun dalam fakta lapangannya sepertinya tanpa uang juga tidak mungkin memenangkan persaingan. Dibalik isu amplop sogokan Rp. 400.000 terbongkar rencana [selanjutnya…]
Tak Juga Rampung, Warga Lau Njuhar “Pundak” Sawitnya
Tanah Pinem- Dairi Pers : Meski peralatan gorong gorong baja sudah tiba di jalan menuju Lau Njuhar 1 kecamatan Tanah Pinem Dairi. Namun hingga sabtu (19/10/2024) saluran air baja itu belum juga dipasang. Warga Lau Njuhar tetap harus “memundak” hasil pertaniannya. “ Hingga hari ini sepeda motor saja belum bisa lewat. Padahal [selanjutnya…]
Bencana Hantam Dairi ,Lau Njuhar Terisolasi
Sidikalang- Dairi Pers : Secara bersamaan bencana alam melanda kecamatan kecamatan yang ada di Dairi Kamis (10/10/2024). Desa Lau Njuhar kecamatan Tanah Pinem Dairi bahkan terisolasi karena 6 titik longosran yang terjadi. Seentara jalan nasonal di Parbuluan putus total . Jalan menuju Silahi Sabungan juga tertutup longsoran . beberapa kecamatan lainnya di [selanjutnya…]
Sejak 2012 Termurah di Sumut , PDAM Lae Nciho Dairi Usulkan Penyesuaian Tarif
Sidikalang- Dairi Pers : Direktur PDAM Lae Nciho, Wahlin Munthe, SH, MM telah mengusulkan draf penyesuaian tarif dasar kepada Bupati Dairi awal Septermber 2024. Usulan penyesuaian itu setelah sejak tahun 2012 tdak pernah disesuaikan. Penambahan instalasi dan peningkatakan pelayanan membuat penyesuaian tarif harus dilakukan. Dalam lampiran Keputusan ditetapkan batas bawah sebesar Rp3.229 [selanjutnya…]
Pesta Rakyat Potong Ayam 79 Ekor di Kantor PDIP Dairi
Sidikalang- Dairi Pers : DPC PDI Perjuangan Dairi dan DPC Banteng Muda Indonesia (BMI) Dairi menggelar pesta rakyat di halaman kantor PDIP Dairi dalam rangka dalam rangka peringatan HUT RI ke 79 . Uniknya sebanyak 79 ekor ayam kampung dipotong dan dijadikan santapan siang bersama warga sekitar lokasi kantor. Sejumlah acara juga [selanjutnya…]