Kategori: Sosial
Pemkab Dairi Gelar Pengelolaan Dana BOSP
Sidikalang- Dairi Pers : Pemerintah Kabupaten Dairi gelar penguatan pembinaan dan pengawasan pengelolaan dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP) pada SD dan SMP T.A 2024 Kabupaten Dairi. Jumat (28/6/2024) di GOR Sidikalang. Penguatan pembinaan tersebut turut dihadiri Sekretaris Inspektorat Provinsi Sumatera Utara, Murdianto S. Pd bersama dengan Pembantu Wilayah l (Irban I), [selanjutnya…]
Pemkab Dairi Tandatangani Kerjasama Dengan RSU Serenapita
Sidikalang- Dairi Pers : Lembaga Akreditasi Mutu dan Keselamatan Pasien Rumah Sakit (LAM-KPRS) melakukan survey akreditasi Rumah Sakit Umum Serenapita pada Kamis 13 Juni 2024. Survey dirangkai dengan penandatanganan perjanjian kerjasama Pemkab Dairi melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil dengan Rumah Sakit Umum Serenapita terkait percepatan kepemilikan dokumen adminduk pasca ibu bersalin [selanjutnya…]